Monday, March 10, 2014

BERBEDA MUSIK TAPI SATU "PEMUDA MUSIK MITRA BNK SUKOHARJO RAYAKAN HARI MUSIK NASIONAL"


PEMUDA MUSIK MITRA BNK peringati HARI MUSIK NASIONAL dengan pesan ANTI EPRPECAHAN MUSIK DAN TRIBUTE MBAH GESANG PAHLAWAN MUSIK
dalam rangka memperingati hari musik nasional yang seharusnya jatuh di tanggal 9 maret, namun pemuda musik mitra BNK mengadakan acara pada tanggal 7 maret 2014 sebagai jelang hari musik nasional , para komunitas musik berbagai aliran diantaranya ada SLANKERS, OUTSIDERS, RESPEKTOR,X FRIENDS,KERABAT KOTAK, SUKOHARJO UNDERGROUND,SUKOHARJO REGGAE,dan sera MANIA sukoharjo bersatu bersama sama mengadakan aksi di simpang lima sukoharjo.
mereka ber orasi menyatakan PERSATUAN antar berbagai komunitas MUSIK dan tanda persatuan tersebut dengan menyanyikan lagu persatuan musik yaitu lagu BENGAWAN SOLO namun dimulai dulu dengan INDONESIA RAYA. lagu ebngawan solo dipilih dikarenakan lagu ini pernah mendapatkan rekor muri sebagai LAGU yang pernah dibawakan dalam berbagai aliran musik, maka bisa diartikan lagu bengawan solo bisa diterima di semua aliran musik sekaligus lagu peemrsatu aliran musik.

Dalam kegiatan tersebut para remaja penggemar musik juga mengadakan tribute MBAH GESANG sebagai pahlawan musik mereka dengan aksi SOLO BIOLA lagu BEngawan solo yang dibawakan oleh mas didit dari komunitas biola dilanjut lagu bvengawan solo versi modern dengan gaya RAPP dan HIP HOP. dalam orasinya yang diwakili berbagai aliran musik mereka semua menyatakan bersatu dan damai dalam nama musik, seperti diantaranya mas eep dari komunitas sukoharjo underground dia menyatakan walau musik underground musik keras namun mereka lembut hati dan menjunjung tinggii toleransi berbeda aliran musik dan mereka menginginkan BHINEKA TUNGGAL IKA MUSIK. Selanjutnya dari SERA MANIA komunitas penggemar dangdut menyatakan "ORA ONO BEDO,SING ONO KONCO,SING PADU NDESO" sangat luar bisa dengan arti tidak ada perbedaan yang ada adalah walau beda tetap berkawan dan yang berantem antar komunitas itu NDESO . menurut DANAR dari BNK selaku koordinir aksi acara ini selain acara ini murni memperingati hari musik tapi kami juga menyisipkan pesan anti narkoiba dimana salah satu pesan yang dibawa adalah bertuliskan KAMI PECINTA MUSIK TAPI KAMI ANTI NARKOBA JUGA. maka diharapkan para penggemar musik juga turut membantu sosialisasikan bahaya narkoba dan mereka membawa pesan bahwa bermusik tidak identik narkoba.


0 komentar:

Post a Comment